Wakil Bupati Lockdown Kampung Suma Mukti Selama 7 hari, dalam Seminggu 4 Orang Warga Way Kanan Meninggal karena Corona

Wakil Bupati lockdown Kampung Suma Mukti selama 7 hari, selama seminggu 4 orang warga Way Kanan meninggal karena Corona

Juni 22, 2021

Way Globalinvestigasi balinvestigasinews.com

Kampung Suma Mukti di Kecamatan Way Tuba dilockdown selama 7 hari kedepan karena masuk zona merah di Kabupaten Way Kanan. Selama satu minggu ini juga ada 4 warga Way Kanan yang meninggal dunua karena virus Corona. Selasa (22/6)

Dilockdowannya kampung Suma Mukti ini salah satu upaya pemerintah daerah melalui Tim Gugus Tugas Covid 19 untuk menjadikan Kabupaten Way Kanan masuk ke zona hijau.

Pelaksanaan lockdown dipimpin oleh Wakil Bupati Drs Ali Rahaman , MT yang didamping oleh Assiten II Sekdakab  Ir Kussarwono .MT. Kadis Kesehatan , Kepala BPBD . Kasat Satpol PP dan Camat Way Tuba. Yang didapat dari rekaman video saat di wawancara sala

Dalam keterangan nya Wakil Bupati menyatakan di Kabupaten Way Kanan ada satu Kampung yang masuk zona merah, kita berusaha jangan sampai ada yang kena Corona jadi zona hijau semua .

” Makanya dikampung Suma Mukti ini kita lockdown selama 7 hari , selama lockdown tidak afa pestaan , kumpul-kumpul , tidak salam dalama , orang yang dari luar kampung akan di karantina selama 14.hari.” lanjut Ali Rahman.

Lebih lanjut dikatakan bahwa kegiatan lockdown ini berlangsung selama 7 hari kedepan. ” kita lihat dulu progres 7 hari kedepan , apakah nanti udah berubah zona , tidak perlu Hijau masuk Zona Kuning saja sudah cukup.” Ujar Wakil Bupati .

” ini kalau dibiarkan akan merembet kr kampung- kampung lainya , karena kita berbatasan sama Sumatera Selatan , Sumatera Selatan itu sudah merah semua” .Tegasnya.

” Kita juga minta Babinsa dan Bhabinkamtibmas untuk membantu Satgas Covid  kampung lebih diperketat lagu.  kadang-kadang kalau cuma aparat yang jaga warga.sering ngeyel, padahal sudah banyak warga.yang mati karena covid 19 , minggu ini ada 4 yang mati karena Covid 19 , makanya kita ketatin di Way Kanan artinya orang dari luar way kanan dari Sumatera Selatan kita sekat saat ini masuk   .” Tutup.Ali Rahman .

Sementara itu Juru Bicara Tim Gugus Tugas Cobid 19 Kabupaten Way Kanan Kadis Kesehatan Anang Risgianti menyatakan , katagori kampung suma mukti masuk zona merah karena dalam satu RT nya lebih dari 5 KK yang positif Covid 19 , jumlah keseluruham di kampung Suma Mukti yang terkena ada 31 KK.

” kami telah memberikan edukasi tentang prokes , bantuan vitamin dan masker ke masyrakat dan Tim Gugus Tugas COVID 19 stand bye di kampung Suma Mukti.” Tambah Anang.

Selain itu Tim Gugus Tugas telah mendirikan Posko di pintu keluar masuk Kampung Suma Mukti . Setiap warga yang akan keluar dan masuk kampung akan diperiksa terlebih dahulu oleh Tim Gugus Tugas Covid 19. (***)




Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *