Guna Mengurangi Pengangguran Kelopok Tani Binalestari Cigeulis Kelola Anggaran Ketahanan Pangan
PANDEGLANG. globalmediatama.com. Kamis, 8/9/2022.
Kelompok tani binalestari desa cigeulis kecamatan cigeulis kabupaten pandegang banten, kelola anggaran ketahanan pangan ke budidaya ikan nila,
Angaran ketahanan pangan yang bersumber dari dana desa, di kelola
Kelompok tani binalestari, membuat kerambah ikan nila yang bertempat di rorah haur, kampung telasari dengan berukuran, 5×5 m, per kotaknya, dengan jumlah 6 kotak,
jumlah angaran 66,jt untuk tahap satu dan dua, namun yang di realisasikan oleh kelompok tani sekarang baru 23jt,
dari tahap pertama,
kotak kerambah yang berjumlah enam kotak baru terisi tiga kotak, dua kotak ikan nila dan satu kotak, ikan mas, ujar rahmat ketua kelompok tani,
waktu penaburan benih ikan di hadiri camat dan para kasi kecamatan cigeulis, pendamping desa, kepala desa, ketua kelompok tani binalestari beserta anggota.
kades cigeulis, anto wiryo saat di konfirmasi di lokasi menjelaskan, “pengalokasian anggaran ketahanan pangan ke
Pembuatan keramba atau budidaya ikan yang di kelola kelompok tani binalestari, guna untuk mengurangi pengangguran dan menambah penghasilan warga, karena dengan adanya kegiatan budidaya ikan seperti ini, ini tinggal kembali lagi pada warga yang mengelola, kalau program ini di kelola dengan baik oleh kelompok, saya yakin akan maju dan menunjang kebutuhan mereka, tapi saya tetap berharap mudah-mudahan budidaya ikan ini bisa maju dan terus berkembang, sehingga nantinya bisa menambah penghasilan warga dan mengurangi angka pengangguran di desa cigeulis. pungkasnya
( Juhri )